Perawatan Blower Dust Collector

Blower merupakan komponen utama dalam dust collector system yang berfungsi sebagai penghisap gas dalam sistem. Tanpa adanya komponen satu ini, sistem tidak dapat bekerja dan tidak dapat mengontrol polusi yang ada saat proses industri berlangsung. Karena memang blower adalah komponen yang bertugas mengalirkan serbuk dengan udara pada sistem. Seiring pemakaian blower yang sangat lama, tentu perlu perawatan blower… Read More »

Penyebab Dust Collector Tidak Nyedot

Permasalahan dust collector memang kerap terjadi pada perusahaan yang menimbulkan polusi saat proses industri berlangsung. Jika dust collector tidak bekerja dengan maksimal, tentu area industri akan sangat kotor dan mengganggu kesehatan pekerja. Selain itu bila mesin kotor juga akan mempengaruhi tingkat akurasi mesin, sehingga berpengaruh pada produk hasil olahannya. Mungkin cukup banyak yang mengira bahwa penyebab dust collector… Read More »

Material Filter Dust Collector

Fungsi utama dust collector telah saya jelaskan panjang lebar pada posting – posting sebelumnya. Termasuk cara menghitung kapasitas dust collector untuk kebutuhan industri. Bila anda belum membaca atau terlewat tentang hal tersebut, silahkan kunjungi tulisan saya tentang dust collector untuk proses industri. Pada kesempatan kali ini, akan saya ulas lebih detail tentang material filter dust collector yang sering… Read More »

Cara Menghitung RPM Blower

Blower merupakan salah satu unit komponen yang sudah tidak asing lagi kita jumpai pada area industri. Unit satu ini juga salah satu komponen terpenting dalam sistem dust collector yang berfungsi untuk menghisap udara dan debu pada area produksi. Untuk menentukan spesifikasi blower harus menyesuaikan kebutuhan di lapangan dengan perhitungan yang tepat dan benar. Pada kesempatan kali ini, saya… Read More »

Menentukan Material dan Ukuran Bag Filter

Bag filter merupakan salah satu komponen penting dalam sistem dust collector yang berfungsi sebagai media pemisan antara serbuk dan udara. Bag filter ini terbuat dari berbagai macam material dan ukuran yang dapat menyesuaikan dengan karakteristik polutan. Pada kesempatan kali ini akan saya ulas tentang cara menentukan material dan ukuran bag filter, agar saat saat dust collector bekerja tidak… Read More »